Senin, 08 November 2010

kata mutiara

Hiduplah seperti pohon kayu yang lebat buahnya, hidup di tepi jalan dan ketika dilempari orang dengan batu, tetapi dibalas dengan buah


Berpikir dan Bertindak. Dalam hubungannya dengan berpikir dan bertindak maka kegagalan pun di bagi 2 penyebabnya, seperti ini bunyi kata bijaknya. Kegagalan dapat disebabkan oleh dua hal yaitu: berpikir tapi tidak pernah bertindak, dan bertindak tapi tidak pernah berpikir. Untuk meminimalkan kegagalan, kalau ditinjau dari uangkapan diatas maka kita perlu


Dalam kehidupan, manusia terkadang mudah mengeluh dan menyerah pada keadaan. Tapi dengan dorongan orang-orang yang kita cintai disekitar kita, semangat kita akan bangkit kembali dan meraih kemenangan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar